Empat Lawang, BL – Penjabat Bupati Empat Lawang, Fauzan Khoiri, menghadiri dan mengikuti langsung kegiatan Pelepasan Distribusi Logistik PSU-MK Pemilihan Tahun 2024. Komitmen penuh dalam menjaga kelancaran dan integritas proses demokrasi terus ditunjukkan demi terwujudnya pemilu yang jujur, adil, dan transparan
Fauzan damping Herman deru monitor Bawaslu dan KPU
Gubernur Sumatera Selatan H. Herman Deru melakukan monitoring langsung ke Kantor Bawaslu dan Kantor KPU Kabupaten Empat Lawang untuk memastikan kesiapan pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU).Dalam kunjungan ini, Gubernur didampingi oleh Penjabat Bupati Empat Lawang, Fauzan Khoiri, AP., MM.Monitoring ini dilakukan sebagai bentuk komitmen pemerintah provinsi dalam menjaga kelancaran, transparansi, dan integritas proses demokrasi di daerah.Gubernur juga menekankan pentingnya sinergi antar lembaga demi terciptanya PSU yang aman, tertib, dan berkualitas.